05 April 2024

Arus petikemas melalui Terminal Petikemas Surabaya (TPS)  hingga bulan Maret  2024 tercatat 386.707 TEUs. Jumlah ini meningkat 17.85% dari periode yang sama dari tahun 2023 lalu.

01 April 2024
PT Terminal Petikemas Surabaya (TPS), yang merupakan anak perusahaan dari Subholding Pelindo Terminal Petikemas (SPTP), memperkuat komitmennya dalam menciptakan pelabuhan yang bersih dari praktik pungutan liar.
16 Maret 2024
Dengan adanya layanan Fumigasi dan Pemeriksaan Kulit Mentah Garaman di TPS sebagai lini 1 mendukung Badan Karantina Indonesia (Barantin) dalam memastikan keamanan barang impor dan mengendalikan risiko masuknya hama penyakit hewan karantina dan organisme pengganggu tumbuhan karantina.
08 Maret 2024

Arus petikemas melalui Terminal Petikemas Surabaya (TPS)  hingga bulan Februari 2024 tercatat 252.940 TEUs. Jumlah ini meningkat 23,74% dari periode yang sama dari tahun 2023 lalu.

24 Februari 2024
Tim P3K TPS turut berpartisipasi dalam memberikan edukasi pemberian pertolongan pertama pada kecelakaan, kepada para siswa dari dari berbagai Sekolah Dasar (SD) di Surabaya.