06 Februari 2018
Terhitung mulai 1 Februari 2018, 16 petugas pandu pertama di Indonesia dipersiapkan berjaga 24 jam di dermaga PT Terminal Petikemas Surabaya. “Diharapkan dengan resminya petugas pandu siaga di PT TPS ini dapat mempercepat pergerakan kedatangan serta keberangkatan kapal agar tidak terlalu terlambat dari target” Ujar M. Solech Ass. Manajer Public Relations.
14 Juli 2017

Penyesuaian tarif pelayanan jasa bongkar muat petikemas internasional, domestik, penumpukan petikemas dan gerakan lapangan serta pelayanan jasa tambat, air dan barang di PT Terminal Petikemas Surabaya per 17 juli 2017